Bagi mayoritas kita, kopi sudah menjadi bagian dari keseharian, bagian dari gaya hidup. Bagi kita pecinta kopi, kita menikmati berbagai cita rasa kopi dari seluruh penjuru dunia beserta seluruh atributnya, mulai dari aroma, keasaman, dan sebagainya. Saya sebagai pecinta kopi, saya ingin memastikan bahwa kopi tidak hanya untuk gaya-gayaan, tapi memastikan bahwa kopi adalah partner yang sempurna untuk gaya hidup sehat. Menariknya, jika kita tengok berbagai referensi jurnal ilmiah terkini, terkonfirmasi bahwa kopi itu baik dan sehat.
Diskusi Terkini